PSAA BINA KUSUMAH


Pendahuluan

Tempat Panti Sosial Asuhan Anak (PSAA) Bina Kusumah adalah salah lembaga atau tempat pendidikan Islam dan mental yang ada di bawah naungan Yayasan Al-Mudashir yang terletak di Jl.Cadasngampar Ds. Kasomalang Wetan Kec. Kasomalang Kab. Subang.Keberadaanya PSAA Bina Kusumah ini ingin membantu dan meringankan tanggung jawab orang tua dan pemerintah dalam hal pendidikan agama Islam dan pembinaan mental dan akhlaq.PSAA Bina Kusumah tidak hanya mengajarkan pengetahuan agama semata, tetapi juga mengajarkan percakapan (bahasa Inggris, bahasa Arab), Komputer, Pidato, Tilawah, Nasyid, Kaligrafi, dan bisa menjadi orang yang berwirausaha mandiri, yang telah kami berikan selama di PSAA Bina Kusumah. Baik itu berupa teknik Informatika, Life Skiil dan lain-lain. 
PSAA Bina Kusumah bertujuan menyiapkan bekal bagi terciptanya generasi sholih-sholihah, bertaqwa kepada Allah SWT, berbakti kepada orang tua, berguna bagi nusa dan bangsa. 
Dasar Hukum
Firman Allah SWT Surat At-taubah ayat  122
Artinya :
“Tidak sepatutnya bagi orang-orang yang mu’min itu pergi semuanya (kemedan perang). Mengapa tidak pergi dari tiap-tiap golongan di antara mereka beberapa orang untuk memperdalam pengetahuan agama dan untuk memberi peringatan kepada kaumnya apabila mereka telah kembali kepadanya, supaya mereka itu dapat menjaga dirinya”.(At-Taubah : 122).

Profil
              Identitas 
    Nama Panti : BINA KUSUMAH
    Nomor/Tanggal Penetapan : 0627/2776/PPSKS/2010  Tgl. 06 Mei 2010
    Jenis Kegiatan UKS : Penyantun Anak Terlantar
    Status Panti    : Lokal
    Tipe    : C
    Masa Berlaku : 06 Mei 2010 S.d 06 Mei 2013
    Luas Tanah : 2.725 m2
    Alamat Panti : Jalan Cadasngampar

    Kelurahan
    : Kasomalang Wetan
    Kecamatan : Kasomalang
    Kabupaten : Subang
    Propinsi : Jawa Barat
    No. Rekening      : 0123-01-002609-53-5
    Nama Bank : BRI cabang Subang
    Atas Nama : PSAA BINA KUSUMAH
    Telephone/Fax : (0260) 481116




              Kepala Panti 
    Nama Lengkap          : Dani Hamzah Malik
    Tempat/Tgl.Lahir : Bandung, 02 November 1984
    Masa Kerja Seluruh : 3 Tahun 1 bulan
    Izin Memimpin/SK : 002/YA-PSAA/BK/VII/2009
    Status Kepegawaian : Non PNS
    Pend. Terakhir MA (Madrasah Aliyah)
    Jurusan : Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)
    Alamat : Jl. Cadasngampar Desa Kasomalang Wetan
       Kecamatan Kasomalang Kabupaten Subang

    No. Hp
    : 085316538838